Aneh kalau penggemar TI nggak pernah tahu FoxMarks, atau XMarks. Layanan sinkronisasi bookmark ini sudah membantu saya yang sering gonta ganti PC buat browsing. Nggak di Firefox, nggak di Chrome, daftar bookmark saya akan TETAP selalu sama. Well, mungkin hanya sampai tahun depan. XMarks melalui blognya mengumumkan akan menutup layanannya. Hiks…
Membaca timejourney dan kendalanya, sedih rasanya. Ini salah satu contoh layanan yang tergerus oleh gratisan. Yah, walaupun XMarks juga gratis, tapi maklum kalau kalah dengan layanan sejenis yang “sudah melekat” dengan browsernya seperti Firefox Sync dan Chrome Sync.
Ini layanan bookmark backup/restore ya?
Sudah coba add on called febe di firefox, pak?
;D