IT Freaks

Workaround harddisk yang melebihi kemampuan BIOS

Haiyaaa…!!! Ternyata Dell Latitude D600 saya nggak support harddisk di atas 120GB! Batas baca 137GB tertulis di BIOSnya. Ni baru ketahuan setelah upgrade kernel Linux & nggak bisa boot karena saat upgrade, kernel ditulis di cluster yang tak bisa dibaca BIOS. Solusinya ada 3: partisi harddisk jadi lebih kecil dari...

R.I.P XMarks

Aneh kalau penggemar TI nggak pernah tahu FoxMarks, atau XMarks. Layanan sinkronisasi bookmark ini sudah membantu saya yang sering gonta ganti PC buat browsing. Nggak di Firefox, nggak di Chrome, daftar bookmark saya akan TETAP selalu sama. Well, mungkin hanya sampai tahun depan. XMarks melalui blognya mengumumkan akan menutup layanannya....

Cara download OVI dari Firefox@PC

Bukan re-post, cuman buat self documentation, biar gampang carinya kalo kapan-kapan diperlukan… 😀 Step 1: Install Add-on: User Agent Switcher Step 2: Download file useragentswitcher.zip, lalu de-compress Step 3: Tools – Default User Agent – Edit User Agents… – Import: pilih file yang sudah dibuat di atas. Step 4: Tools...

Server Penuh Sesak

Mainboard MSI 915G Series, processor Intel P4 3GHz, harddisk Seagate 80GB SATA 7200RPM, memory Kingston DDR1 1GB CL3. Saya cemplungin Ubuntu server dengan Apache plus ISPConfig dengan semua fitur menyala melayani hampir 20 virtual web, Postfix dengan puluhan mailbox dan beberapa mailing list, MySQL dengan puluhan database semua aktif, Coldfusion...

DIY: SAS Pool Service

What if you need a SAS pool service at your server, but you don’t have a SAS/Share or SAS/Connect license? I’ve figured out from various sources and build my own pool service. How we build Install SAS as usual and put SAS executable’s directory to the server global path for...

Apesnya pakai non-LTS

Gitu deh… Mestinya saya konsisten dengan jalan yang saya pakai. Kalau pakai non-LTS mestinya rajin upgrade OS dua kali setahun. Untung server-server saya nongkrong di LTS Hardy, mau upgrade ke Lucid tinggal lompat sekali saja (LTS ke LTS). Ada satu server lagi yang pakai Karmic, cuman itu server coba-coba. Mungkin...

Akhirnya Ga Ceprat Cepret Lagi

Hohoho… kamera 5MP autofocus kalo ga bisa dipake buat candid karena shutter sound nya kenceng ya percuma to. Akhirnya setelah donlot, signing, kopi ke Mini, install, restart, dan wuzz… Motret tanpa ceprat cepret lagi… 😀 Thx to this THREAD.

WM6.1 Replacement to S60v5

1-Calc -> biult in OS (temporary) Alkitab -> ? Group SMS -> built in OS ListPro -> Handy Shopping (partial replacement) Novii Remote -> N/A (goodbye infra red) Palringo -> Palringo PockeTTY -> Putty Resco Explorer -> built in OS (temporary) Resco Photo Viewer -> built in SPB Backup ->...