My Life With Jesus

Kesetiaan… Ketaatan…

Buset dah. Bulan Oktober ini sepertinya batu sandungan di jalan hidupku rada banyak. Yah, meskipun gitu turunnya berkat juga nggak tanggung-tanggung. He… jadi bukannya blog kali ini menggerutu aja lho, cuman mau share soalan batu sandungan ini. Total udah tiga kali nggak ke gereja bulan ini. Berturut turut lagi. pertama, karena Yanty ada acara kantor […]

Kesetiaan… Ketaatan… Read More »

Pertemuan Pembina CMN

Gee… Meeting kemarin bikin seger hati, setelah berminggu-minggu nggak konsen di camp. Walau aku belum ready technically (data, perlengkapan, etc) tapi udah fokus lagi ke camp. Tinggal 2 minggu lagi bo’! Kemarin sampe deg degan. Pembina yang terdaftar cuma 31 sedangkan peserta udah membludak sampe 156. Padahal harus 1:4. Phew, bakal puyeng lagi aku bagi

Pertemuan Pembina CMN Read More »

Momentum Camp 2002 – Start

Saatnya menabur dan menuai bersama, itu tema Momentum Camp tahun ini. Didasarkan dari Mazmur 126, kami semua bersatu hati untuk bersiap untuk jiwa-jiwa. Aku memulainya sendiri dari satu hari sebelum keberangkatan. Pulang dari Sekretariat gereja pukul 12 malam (kalau tidak salah, sudah lupa). Aku pikir pagi hari bangun pagi dan bisa menata barang-barang bawaanku. Tidak

Momentum Camp 2002 – Start Read More »

Momentum Camp 2002 – Preparation

Aku sudah sejak lama di ‘book’ oleh Jaspan (koordinator panitia Momentum Camp, M Camp) untuk ikut dalam kepanitiaan. Ada saat aku ragu karena waktunya sungguh berdekatan dengan tanggal pernikahanku. Ada kemungkinan akan saling mengganggu dan aku menjadi tidak optimal di kedua acara. Tapi Tuhan membimbing aku dan membiarkanku berjalan bersama Dia untuk masuk dalam kepanitiaan

Momentum Camp 2002 – Preparation Read More »

Tunangan

(diambil dari email balasan untuk Ko David) He… he… he…. Ternyata enak juga ngelamar 🙂 Emang udah direncanain lama buat lamaran tanggal 13 April lalu. Soalnya kan pas libur, jadi ortu di Salatiga bisa lebih gampang ngatur jadualnya. Setelah beberapa kali email, SMS, en telpon akhirnya jadi deh. Komsel BPN aja sampe dimajuin ke hari

Tunangan Read More »

Penyerahan diri sepenuhnya

Allah sering menegur aku dalam hal ini. Ceritanya begini: Bulan Desember tahun 2000 aku secara tidak sengaja menjadi panitia Natal Bersama Ibadah Area Barat. Saat itu sebenarnya aku hanya menggantikan teman usherku dalam rapat panitia, dan berpikir bahwa dalam rapat itu hanya menjadi pendengar untuk diinformasikan kembali ke temanku. Ternyata tidak, aku tertunjuk menjadi salah

Penyerahan diri sepenuhnya Read More »

God works in mysterious ways

Sejak aku beli rumah di Taman Surya, air PAM hanya mengalir sekitar 1 bulan pertama. Setelah itu mati. Air diantar dengan truk oleh PAM. Jadi tiap Sabtu atau Minggu pasti ada hari yang dikorbankan untuk ‘menunggu air’. Seperti juga hari Minggu lalu, sudah sejak hari Jumat aku minta dikirimkan truk air, agar datang hari Sabtu.

God works in mysterious ways Read More »

Scroll to Top