Shouts & Whispers

Servis Honda Astrea Prima – Part 3

Setelah overhaul di bulan Oktober, lalu ganti shock di bulan November, ternyata Prima saya masih pengen jajan yang lainnya. Memang belum komplit sih pas overhaul itu, soalnya kelistrikannya nggak dilirik sama sekali. Sabtu kemarin sekalian servis dan ganti oli, terlihat kalau kabel di kepala aki sudah aus. Makanya aki tak...

Tarif Parkir @ DKI

Kenaikan tarif parkir mobil dari Rp. 2.000 menjadi Rp. 3.000 per jam sudah saya rasakan sejak akhir desember lalu. Nggak gitu ngaruh sih soalnya mobil juga dipakai saat kami ber-4… eh… ber-5 pergi barengan. Selain itu selalu naik motor. Ngirit BBM = ngirit belanja negara (please… see the big picture)....

Servis Honda Astrea Prima, Part 2

Setelah bulan lalu overhaul, hari Sabtu lalu saya memutuskan untuk memensiunkan shock absorber yang lama. Beberapa pilihan antara shock OEM Honda Legenda yang bentuknya mirip tapi tanpa pengubah ketinggian atau punya Honda Supra atau merek aftermarket lainnya seperti YSS Top Up atau YSS Hybrid. Saya memang cukup puas dengan YSS...

ABS dan Srudukan Belakang

…tiba-tiba mobil depan berhenti mendadak. Memang jarak saya dan dia cukup jauh, membuat saya ragu sejenak, tapi detik berikutnya kaki saya sudah menginjak rem sekuat tenaga. Merasakan ABS bekerja, menggetarkan telapak kaki. Mobil tak sedikitpun oleng atau miring, berhenti progresif sekitar 1 meter dari bumper belakang mobil di depan saya....

Philips LED 220-240Vac

Sabtu lalu saya tertarik membeli lampu LED merek Philips di Carrefour. Gimana tidak, dengan daya 9 watt bisa menghasilkan cahaya setara 60 watt, plus iming-iming tahan sampai 15 ribu jam! Coba dulu, beli satu dan pasang di ruang keluarga. Minggu lancar, senin OK, selasa malam KO! Usut punya usut tenyata...

Tugas TIK Salah Kirim

Beberapa hari belakangan email Google saya dikirimi beberapa artikel “aneh”. Yang pertama mengenai “Sejarah Mozilla Firefox”. Beberapa hari kemudian masuk lagi tentang “Toolbar Browser”. Pengirimnya satu orang. Spamming? Tapi isi artikelnya paling hanya copas dari Internet, tak ada nilai komersialnya sedikitpun. Eh, kemarin muncul lagi satu, kali ini dari pengirim...

Ganti Kunci Lagi…

Hobi deh rasanya… Tahun ini saya sudah ganti 3 kali. Dua kali karena alasan keamanan, yang satunya lagi karena batang anak kuncinya aus! Yep, saking keseringan cabut colok gigi-gigi di anak kuncinya jadi tidak begitu presisi lagi. Yeah, dalam cylindernya masih tokcer sih karena pakai anak kunci lain masih lancar....

Servis Honda Astrea Prima

Masih ingat dulu saat saya membawanya pulang dari dealer, blom berplat nomor, dan gerimis menerpa (Desember 1991 kalau ga salah). Honda Salatiga, satu-satunya dulu, di seputaran ABC. Motor itu sejatinya dipakai adik, sedangkan saya “harus” puas dengan Vespa. Cuman akhirnya saya juga yang sering pakai, sampai saat adik kuliah dia...