Jauh dari Mama…
“Willi… let’s pray…” “Mama?” Sudah 2 hari saya selalu menghadapi pertanyaan itu dan hati saya selalu tersentuh. Bagaimana tidak, Willi selalu berdoa tidur bertiga bersama saya dan Yanty, dan belum pernah sehari pun ditinggal mamanya (kalau saya sih sering…). Benar-benar perjuangan buatnya untuk tidur tanpa mama. Hari pertama saat Yanty...
Komentar