Bendera Empati

Sudah lebih dari lima tahun saya ga ngibarin bendera saat 17an, semata karena bendera tua saya hilang entah ke mana. Well, ga akan bahas soal nasionalisme, bahas yang entengan aja. Tadi malam saya sudah diwarning sama Pak RT, “harus pasang bendera ya, akan ada sidak!” Beuh… Pagi ini kebetulan di...

Hi Again: ISP Config

Setelah kenal dengan ISP Config beberapa tahun lalu, saya “punya” server imut, ditaruh di gedung Cyber, lalu disewakan ke beberapa kenalan sebagai shared hosting. Mayan lah, nutup biaya operasional, tiny margin, lots of fun. Sebenarnya saya mencari fun nya saja sih. Lama-lama banyak layanan sejenis yang (menurut saya) harganya murah...

DIY: Pasang Radio Komunikasi di Honda BR-V

Pada awalnya saya hanya pakai antena 2 meteran dan HT Icom 2GA. Cuman kalau buat touring jarak jauh, jarak jangkauannya dirasa kurang. Dites di jalan tol dalam kota, konfigurasi antenna Larsen PO150 terpasang di pinggir atap (roof rail) dengan HT Icom IC 2GA (terukur masih 5.5watt output) hanya punya coverage...

Touch Up Painting

My rear bumper was scratched when unloading water jars. Insurance claim is not worth it comparing the tiny scratches. So I try touch up paint.

Perawatan Kaca Depan (Windshield) Honda BR-V

Windshield BR-V saya benar-benar sangat mengganggu mata. Sangat berlawanan dengan windshield Jazz lama yang kinclong every day. Ditinggal semalam saja besok paginya debu sudah menempel banyak sekali. Dan anehnya tidak bisa hilang hanya dengan kemoceng, harus pakai glass cleaner atau paling tidak air. Airpun bakal membekas guratannya walau sudah dilap...

Cepak Ala Barber Shop

Mau dipotong gimana Kak? Cepak Hasilnya rambut saya dipotong pendek. QC nya Yanty, pokoknya sampe ga bisa dijambak berarti udah pas. Itu kalau di salon. Kalau di barber shop ternyata beda. Same question, same answer, different result. Rambut saya benar-benar jadi cepak ala Taruna. Hahaha…!!! Banyak teman-teman sampai pada pangling,...

Upgrade Ganjal Jok Honda BR-V

Dulu saya bikin ganjal jok pakai 4 pcs besi siku yang disusun menjadi kotak. Well, proven solusi yang kurang tepat. Besi sikunya saling beradu, bunyi krek krek selama perjalanan walau jarang-jarang. Saat ini saya pakai besi hollow, tepatnya hollow aluminium tebal 2mm dengan diameter 3.8cm x 3.8cm panjang 38cm. Hollow...