Melubangi Tembok
Melanjutkan proyek pipa cooker hood yang sudah berbulan-bulan pipanya tak sampai keluar rumah. Dibantu hammer drill 600watt cukup kuat lah untuk melubangi tembok dengan cara seperti di atas. Rapi ya… 😀 Celah diantara pipa dan tembok saya tutup dengan campuran compound, semen putih, dan sedikit air (sekali lagi dapat ilmu...
Komentar